BRI Kaji Pakai Teknologi AI Generatif Seperti ChatGPT
BRI mengeksplorasi penggunaan teknologi kecerdasan buatan (AI) generatif seperti chatbot, pembuatan konten otomatis, dan otomatisasi pekerjaan kantor. Direktur Digital dan Teknologi Informasi BRI Arga Nugraha mengatakan, perseroan biasa menggunakan chatbot…