Shopee Gelontorkan Rp 13 Triliun untuk Promosi Selama Juli – September
Shopee mencatatkan anggaran penjualan dan pemasaran naik 49,7% secara tahunan atau year on year (yoy) menjadi US$ 862 juta atau sekitar Rp 13,4 triliun selama kuartal III. Transaksi pun meningkat.…